Prihatin Dengan Tatakelola Organisasi Masyarakat Sipil (OMS) di Lebak, PPSW Pasoendan Digdaya dorong PERBUP Pemberdayaan OMS
Dalam upaya meningkatkan peran serta organisasi masyarakat sipil dan menciptakan lingkungan pendudukung bagi OMS di kabupaten lebak, PPSW Pasoendan Digdaya dan USAID Madani menggelar Audiensi yang membahas terkait pentingnya regulasi untuk meningkatkan tatakelola OMS dari mulai pendataan, peningkatan kapasitas kelembagaan, pemberdayaan, hingga monitoring dan evaluasi, pada Selasa (17/01) di Ruang Rapat Badan Kesatuang Bangsa dan Politik...